Menu

Catat! Ini yang Harus Diperhatikan oleh Kamu yang Memulai Investasi Emas

24 Mei 2021 09:50 WIB
Catat! Ini yang Harus Diperhatikan oleh Kamu yang Memulai Investasi Emas

Ilustrasi emas batangan. (Pixabay/Linda Hamilton)

Jika investasi emas untuk jangka panjang atau sebagai safe haven, maka kamu bisa mulai investasi emas dari sekarang, karena nilai emas cenderung naik dalam jangka panjang. Misalnya investasi emas fisik.

Namun, jika tujuanmu adalah untuk investasi jangka pendek dan tak ingin direpotkan dengan penyimpanan emas fisik, kamu bisa trading kontrak spot emas GOFX yang dilakukan secara multilateral di bursa komoditi ICDX.

Baca Juga: Tren Nabung Crypto Kian Populer, Fitur Ini Bisa Permudah Beauty

Baca Juga: Transaksi Derivatif Kripto Melonjak, Beauty Tertarik untuk Mulai Berinvestasi?

Ketinggalan informasi bikin kamu insecure, Beauty. Yuk, ikuti artikel terbaru HerStory dengan klik tombol bintang di Google News.

Halaman:

Artikel Pilihan