Menu

Harus Dicoba! Yuk, Lakukan 3 Jenis Olahraga Ini untuk Turunkan Risiko Diabetes!

31 Mei 2021 09:00 WIB
Harus Dicoba! Yuk, Lakukan 3 Jenis Olahraga Ini untuk Turunkan Risiko Diabetes!

Seorang wanita sedang berolahraga di atas matras. (Unsplash/Form)

Membangun otot sangat penting karena otot menggunakan glukosa paling banyak. Semakin banyak kamu menggunakan otot, semakin efektif juga kamu mengendalikan kadar glukosa dalam darah.

Kamu bisa melakukan latihan kekuatan ini dengan mengangkat beban selama 20-30 menit dalam dua atau tiga kali seminggu. Dalam waktu tersebut, kamu sudah cukup untuk mendapatkan manfaatnya.

Latihan Fleksibilitas

Latihan fleksibilitas ini berguna untuk meningkatkan seberapa baik otot dan persendian bekerja. Melakukan peregangan otot sebelum dan sesudah latihan. Latihan ini dapat membantu kamu mencegah cedera selama melakukan olahraga.

Nah, itulah beberapa olahraga yang bisa kamu coba untuk menurunkan risiko diabetes. Yuk, berolahraga, Beauty!

Baca Juga: Diabetes Minggat, Ternyata Jahe Bisa Jadi Obat Mujarab Hempas Penyakit Kronis! Gimana Sih Cara Konsumsinya?

Baca Juga: Waspada! Ini 4 Makanan yang 'Haram' Dikonsumsi Penderita Diabetes, Nomor 1 Jadi Favorit Banget Lho!

Ketinggalan informasi bikin kamu insecure, Beauty. Yuk, ikuti artikel terbaru HerStory dengan klik tombol bintang di Google News.

Halaman: