Menu

7 Jenis Kacang yang Cocok untuk Diet, Catat Baik-baik Nih Beauty!

05 Agustus 2021 08:35 WIB
7 Jenis Kacang yang Cocok untuk Diet, Catat Baik-baik Nih Beauty!

Kacang yang cocok untuk diet. (Pinterest/Freepik)

6. Pistachio

Mengonsumsi kacang pistachio secara rutin mampu mengurangi kenaikan gula darah setelah makan. Kacang yang terkenal tinggi serat ini dapat meminimalisir kenaikan berat badan, risiko terkena penyakit jantung dan tekanan darah. 

7. Hazelnut

Kacang yang satu ini memiliki rasa manis yang berbeda dari jenis kacang lain. Studi mengatakan mengonsumsi hazelnut mampu mengurangi kolesterol jahat dan meningkatkan produksi kolesterol baik dalam tubuh. Protein yang ada dalam hazelnut akan terasa lebih lezat untuk dinikmati jika dimasak dengan cara dipanggang. 

Semoga program diet Beauty dapat berjalan dengan baik, ya. Jangan lupa tetap imbangi denga olahraga secara teratur. 

Baca Juga: Berat Badan Meningkat Pesat Setelah Lebaran? Beauty Harus Tahu 5 Jenis Makanan untuk Diet, Rendah Kalori Tapi Bikin Kenyang

Baca Juga: Pangkas Lemak dalam Waktu Satu Jam, Kepoin Yuk Beauty Caranya!

Ketinggalan informasi bikin kamu insecure, Beauty. Yuk, ikuti artikel terbaru HerStory dengan klik tombol bintang di Google News.

Halaman:

Artikel Pilihan