Menu

Akupuntur Dianggap Bisa Sembuhkan Diabetes, Apakah Aman? Berikut Penjelasannya

30 Agustus 2021 12:15 WIB
Akupuntur Dianggap Bisa Sembuhkan Diabetes, Apakah Aman? Berikut Penjelasannya

Ilustrasi akupuntur. (Pinterest/Edited by Herstory)

4. Mengatasi rasa sakit akibat diabetes

Kerusakan saraf (neuropati diabetik) yang berujung pada sakit kronis merupakan efek samping diabetes yang umum terjadi.

Pengobatan akupunktur dinilai mampu meringankan nyeri saraf akibat diabetes tersebut.

Caranya adalah dengan memberikan rangsangan pada saraf di sepanjang pergelangan tangan dan kaki.

Teknik tersebut akan meningkatkan relaksasi dan merangsang produksi endorfin, hormon yang memicu perasaan positif dan mampu memblokir perasaan sakit.

Adakah Risiko Akupuntur untuk Diabetes?

Akupuntur untuk mengobati diabetes termasuk aman untuk dilakukan asalkan dilakukan dengan praktisi akupunktur dan kompeten dan menggunakan jarum yang steril.

Efek samping yang umum terjadi termasuk rasa sakit dan perdarahan ringan atau memar di tempat jarum dimasukkan.

Baca Juga: Mengenal Akupunktur Laser, Modalitas Terapi Tanpa Jarum, Yuk Simak Kelebihannya!

Ketinggalan informasi bikin kamu insecure, Beauty. Yuk, ikuti artikel terbaru HerStory dengan klik tombol bintang di Google News.

Halaman:

Artikel Pilihan