Menu

Asam Lambung Naik? Coba Atasi dengan 5 Obat Herbal Ini Deh, Cara Buatnya Gampang!

09 September 2021 14:00 WIB
Asam Lambung Naik? Coba Atasi dengan 5 Obat Herbal Ini Deh, Cara Buatnya Gampang!

Ilustrasi sakit Maag atau asam lambung (Freepik.com/EditedByHerstory)

HerStory, Jakarta —

Penyakit asam lambung merupakan suatu kondisi yang disebabkan asam lambung naik dari perut ke kerongkongan. Asam lambung bisa menyerang siapa saja dan kapan saja.

Umumnya, untuk mengatasi penyakit asam lambung kamu harus mengubah pola makan sehat dan mengonsumsi obat untuk menurunkan asam lambung. Namun, terlalu sering minum obat akan menimbulkan efek samping yang kurang baik untuk tubuh.

Melansir dari Healtline (9/9/2021), berikut ini ada beberapa obat herbal yang bisa dicoba untuk mengatasi asam lambung. Apa saja? Yuk, simak baik-baik, ya!

Jahe

Jahe memang dikenal memiliki banyak manfaat untuk kesehatan tubuh. Jahe bisa memberikan kehangatan untuk perut dan mengurangi gejala, seperti kembung, perut bergas, dan asam lambung naik.

Kamu bisa mengonsumsi jahe dengan berbagai cara, seperti merebus jahe dan meminum airnya atau untuk lebih praktis kamu bisa makan permen jahe. 

Baca Juga: Asam Lambung Naik saat Puasa, Aku Harus Apa?

Baca Juga: Asam Lambung Minggat, Ini 5 Tips Sahur yang Wajib Diterapkan Agar Gak Loyo di Siang Hari, Cuss Catat Ya Beauty!

Ketinggalan informasi bikin kamu insecure, Beauty. Yuk, ikuti artikel terbaru HerStory dengan klik tombol bintang di Google News.

Share Artikel:

Oleh: Tasha Rainita