Menu

Seger Abis! 6 Jus Buah Ini Ampuh Atasi Hipertensi

09 September 2021 22:30 WIB
Seger Abis! 6 Jus Buah Ini Ampuh Atasi Hipertensi

Jus buah. (Freepik/detry)

HerStory, Sukabumi —

Hipertensi atau tekanan darah tinggi merupakan salah satu penyakit berbahaya yang dapat menyerang siapa saja. 

Tekanan darah tinggi dapat datang tak terduga dan secara cepat serta langsung berdampak saat itu juga. 

Maka dari itu sangat penting bagi penderita hipertensi untuk lebih memperhatikan gaya dan pola hidup sehat agar tekanan darah dapat terkendali, disamping adanya pemberian obat-obatan antihipertensi dari dokter. 

Penderita hipertensi dianjurkan untuk mengurangi konsumsi asupan garam dan menggantinya dengan asupan buah yang kaya akan kandungan kalium, kalsium, dan magnesium. Supaya tekanan darah tak meningkat atau terkontrol. 

Dengan begitu tak ada salahnya untuk mencoba 6 jus buah dibawah ini yang ternyata ampuh untuk mengatasi hipertensi. Minum jus juga membantu kita untuk mendapatkan khasiat dari buah secara praktis dan lebih mudah untuk diserap oleh tubuh. 

Tetapi, tak lupa untuk mengurangi atau bahkan tanpa menambahkan gula serta meminumnya bersama dengan ampasnya yang kaya akan serat dan vitamin.

Berikut diantaranya sebagaimana melansir dari berbagai sumber (9/9).

Baca Juga: Bantu Hempas Kolesterol Usai Lebaran, Ini Resep Jus Apel Jeruk Nipis yang Bisa Dicoba di Rumah, Tubuh Langsung Segar Moms!

Baca Juga: Biar Gak Membahayakan Tubuh, Ini Nilai Tekanan Darah yang Normal pada Lansia, Kira-Kira Berapa Ya?

Ketinggalan informasi bikin kamu insecure, Beauty. Yuk, ikuti artikel terbaru HerStory dengan klik tombol bintang di Google News.

Halaman:

Artikel Pilihan