Menu

Serupa tapi Tak Sama, Berikut 4 Perbedaaan Anemia dan Darah Rendah Meski Memiliki Gejala yang Sama

12 Oktober 2021 09:15 WIB
Serupa tapi Tak Sama, Berikut 4 Perbedaaan Anemia dan Darah Rendah Meski Memiliki Gejala yang Sama

Ilustrasi pusing yang merupakan salah satu gejala dari anemia dan darah rendah. (Freepik/benzoix)

Melansir dari berbagai sumber (12/10/2021), berikut 4 diantaranya. 

1. Anemia Disebabkan Kekurangan Zat Besi

Anemia atau darah rendah merupakan kondisi dimana tubuh kekurangan zat besi untuk memproduksi hemoglobin. Akibatnya, kinerja sel darah merah dalam tubuh terhambat untuk mengikat oksigen dan mengedarkan oksigen ke seluruh tubuh. 

2. Penyebab Darah Rendah karena Dehidrasi

Tekanan darah rendah disebut juga hipotensi dimana tekanan darah dalam pembuluh darah lebih rendah yang berdampak pada tubuh bisa sampai kehilangan kesadaran. Lantaran jumlah darah yang mengalir ke otak dan organ vital lainnya terhambat.

Pemicu yang paling umum dari darah rendah yaitu dehidrasi atau kekurangan cairan, konsumsi obat-obatan tertentu, hamil, atau kondisi medis lainnya.

Baca Juga: Beauty Punya Riwayat Darah Rendah? Ini Penanganan Mandiri yang Bisa Kamu Lakukan, Penting Banget Makan Teratur

Baca Juga: Studi SANOIN Menyebutkan 1 dari 4 Orang di Asia Tenggara Mengidap Anemia, Intip Yuk Gejalanya!

Ketinggalan informasi bikin kamu insecure, Beauty. Yuk, ikuti artikel terbaru HerStory dengan klik tombol bintang di Google News.

Halaman: