Menu

Bumil Merapat! Catat 7 Hal yang Gak Boleh Dilakukan Saat Hamil, Bisa Berdampak pada Bayi Lho!

26 November 2021 16:00 WIB
Bumil Merapat! Catat 7 Hal yang Gak Boleh Dilakukan Saat Hamil, Bisa Berdampak pada Bayi Lho!

Ilustrasi ibu hamil minum kopi. (Unsplash/Fallon Michael)

Punya masalah tidur

Menurut penelitian, 78 persen perempuan hamil akan mengalami masalah tidur dari biasanya. Hal ini dapat membuatmu menjadi badmood dan mual. Sebuah penelitian juga menemukan bahwa perempuan yang tidur kurang dari 6 jam per hari memiliki tenaga yang lebih lama.

Gaya hidup enggak sehat dan makan berlebihan

Penambahan berat badan berlebihan saat hamil dapat menyebabkan komplikasi pada saat kelahiran, pertumbuhan janin dan berat badan berlebihan pada sang ibu setelah melahirkan, hingga meningkatkan resiko obesitas selanjutnya bagi anak.

Terlalu banyak minum kopi

Sebuah penelitian mengungkapkan bahwa mengkonsumsi kafein berlebihan dapat berdampak negatif bagi janin. Secara khusus, perempuan hamil yang minum 8 cangkir kopi atau lebih mungkin dapat memiliki risiko lebih tinggi untuk bayi meninggal dalam kandungan. 

Nah, itulah beberapa hal yang harus dihindari saat hamil. Semoga bermanfaat, Moms!

Baca Juga: Jelang Menopause, Ini 5 Tips Wanita yang Ingin Hamil di Atas Umur 40 Tahun! Nomor 5 Harus Dilakukan Sejak Dini Lho

Baca Juga: Penyakit Preeklamsia pada Ibu Hamil Mengancam Kesehatan Bayi dalam Kandungan, Ini 5 Tips Makan Sehat yang Wajib Dipatuhi Bumil, Catat Moms!

Ketinggalan informasi bikin kamu insecure, Beauty. Yuk, ikuti artikel terbaru HerStory dengan klik tombol bintang di Google News.

Halaman:

Share Artikel:

Lihat Sumber Artikel di Suara.com

Konten Sindikasi: Artikel ini merupakan kerja sama HerStory dengan Suara.com. Hal yang terkait dengan tulisan, foto, grafis, video, dan keseluruhan isi artikel yang tayang di website ini menjadi tanggung jawab HerStory.

Oleh: Tasha Rainita

Artikel Pilihan