Menu

Penting! Kenali Gejala Diabetes Melitus pada Wanita

08 Desember 2021 12:25 WIB
Penting! Kenali Gejala Diabetes Melitus pada Wanita

Ilustrasi wanita sedang glucose meter untuk mengenali gejala brittle diabetes. (Freepik/jcomp)

3. Disfungsi seksual

Gejala diabetes pada wanita juga bisa berupa menurunnya dorongan seksual dan vagina kering, lho Beauty. Gejala ini disebabkan oleh neuropati diabetik, yakni kerusakan serabut saraf karena tingginya kadar gula dalam darah.

4. Fluktuasi hormon

Wanita memang kerapkali mengalami perubahan hormon, sperti perubahan hormon selama menstruasi, melahirkan, dan menopause. Hal ini membuat wanita lebih sulit mempertahankan kadar glukosa atau gula darah dengan baik. Karenanya, Beauty disarankan untuk lebih rutin memeriksakan gula darah sebelum atau sesudah menstruasi.

Baca Juga: Jangan Asal Makan, Ini Lho 4 Jenis Makanan yang Direkomendasikan untuk Penderita Diabetes Mellitus

Baca Juga: Penderita Diabetes Bahagia, Ini Rekomendasi Es Krim yang Bisa Disantap Tanpa Takut Gula Darah Naik, Rendah Karbohidrat Juga Lho!

Ketinggalan informasi bikin kamu insecure, Beauty. Yuk, ikuti artikel terbaru HerStory dengan klik tombol bintang di Google News.

Halaman:

Artikel Pilihan