Menu

Tak Hanya untuk Kesehatan Rambut, Ini 6 Manfaat Jus Lidah Buaya Bagi Pasien Diabetes

15 Desember 2021 14:18 WIB
Tak Hanya untuk Kesehatan Rambut,  Ini 6 Manfaat Jus Lidah Buaya Bagi Pasien Diabetes

Tanaman lidah buaya. (Pixabay/Rosina-Sch)

HerStory, Rembang —

Ketika kamu terdiagnosis mengidap diabetes, upaya pengelolaan gula darah harus dilakukan untuk mencegah komplikasi. Selain mengonsumsi obat dari dokter, kamu juga harus menjalani pola hidup sehat, nih Moms.

Hindari pula makan makanan yang bisa memicu naiknya kadar gula darah juga, ya. Kamu bisa mengonsumsi jus lidah buaya karena jus ini dipercaya mampu melawan diabetes.

Banyaknya nutrisi pada lidah buaya, membuat jus lidah buaya memiliki banyak manfaat. Beberapa manfaat tersebut, yaitu:

1. Sebagai hipoglikemik

Lidah buaya memiliki manfaat untuk kemampuan hipoglikemik (munurunkan kadar gula darah) yang kuat. Karenanya, tanaman ini sangat bermanfaat bagi penderita diabetes.

Bahan kimia lainnya yang terkandung di dalam lidah buaya, seperti kromium dan alpogren juga bisa berkhasiat untuk menurunkan gula darah. Kromium dipercaya berperan dalam merangsang sekresi insulin oleh sel beta pankreas dan membantu menurunkan kadar gula darah.

2. Memiliki kandungan glukomanan dan antrakuinon yang tinggi

Kandungan glukiomanan merupakan polisakarida dari jenis hemiselulosa yang terdiri dari rantai galaktosa, glukosa, dan mannose, sehingga mudah larut dalam air dan mudah diserap oleh tubuh. Karena itulah kadar gula darah bisa turun secara signifikan.

Baca Juga: Moms, Segera Hentikan! Ini Bahaya Terlalu Sering Menggunakan Lidah Buaya, Bahayanya Bisa Serius!

Baca Juga: Penderita Diabetes Bahagia, Ini Rekomendasi Es Krim yang Bisa Disantap Tanpa Takut Gula Darah Naik, Rendah Karbohidrat Juga Lho!

Baca Juga: Diabetes Minggat, Ternyata Jahe Bisa Jadi Obat Mujarab Hempas Penyakit Kronis! Gimana Sih Cara Konsumsinya?

Ketinggalan informasi bikin kamu insecure, Beauty. Yuk, ikuti artikel terbaru HerStory dengan klik tombol bintang di Google News.

Halaman: