Menu

Air Garam untuk Cuci Muka? Manfaatnya Banyak Banget Lho!

20 Desember 2021 17:15 WIB
Air Garam untuk Cuci Muka? Manfaatnya Banyak Banget Lho!

Ilustrasi wanita yang sedang mencuci muka (Facebook/Edited by HerStory)

HerStory, Jakarta —

Kulit mulus dan halus sudah menjadi idaman bagi setiap orang. Ternyata, untuk mendapatkannya kamu tak perlu ribet dan mahal lho. Hanya dengan satu bahan dapur ini kamu langsung bisa mendapatkan kulit mulus!

Salah satunya lewat cara mencuci muka dengan air garam. Trik sederhana ini bermanfaat bagi kulit, tak hanya untuk membersihkan wajah tapi juga meremajakan dan memperbaiki penampilan kulit, rambut, dan kuku.

Melansir dari Healthshots, berikut manfaat air garam untuk kulitmu.

Menghilangkan jerawat

Air garam secara alami dapat menyerap bakteri yang ada di kulit. Selain itu, manfaat air garam juga mengencangkan kulit dan mengecilkan pori-pori serta menyedot minyak dan mengeluarkan racun di kulit. Tindakan ini dapat membantu mengurangi jerawat, sehingga mendapat kulit bersih yang kamu inginkan.

Mengobati kondisi kulit

Mencuci kulit secara teratur dengan air garam dapat menghilangkan kondisi kulit, juga membuat kulit terasa lembut dan halus. Air garam memiliki kandungan mineral seperti kalium, kalsium, dan magnesium. Selain itu, air garam ini juga menyedot racun dari kulit dan menghilangkan berbagai kondisi kulit secara alami.

Pengganti toner wajah

Baca Juga: Punya Banyak Manfaat, Amankah Garam Himalaya untuk Bumil? Duh Ternyata....

Baca Juga: Kunci Wajah Sehat dan Glowing, Ini Urutan Pemakaian Skincare yang Benar, Kamu Sudah Tahu Belum?

Ketinggalan informasi bikin kamu insecure, Beauty. Yuk, ikuti artikel terbaru HerStory dengan klik tombol bintang di Google News.

Share Artikel:

Lihat Sumber Artikel di Suara.com

Konten Sindikasi: Artikel ini merupakan kerja sama HerStory dengan Suara.com. Hal yang terkait dengan tulisan, foto, grafis, video, dan keseluruhan isi artikel yang tayang di website ini menjadi tanggung jawab HerStory.

Oleh: Azka Elfriza