Menu

7 Makanan Ini Bisa Menjadi Racun Jika Dipanaskan Ulang, Segera Hindari Moms!

10 Januari 2022 12:15 WIB
7 Makanan Ini Bisa Menjadi Racun Jika Dipanaskan Ulang, Segera Hindari Moms!

Hidangan salmon sebagai salah satu makanan yang aman dikonsumsi penderita diabetes. (Pinterest/Freepik)

HerStory, Bandung —

Menghangatkan makanan sisa merupakan kebiasaan yang sering kita lakukan agar makanan tidak terbuang dengan sia-sia. Padahal, tak semua makanan boleh dipanaskan lagi karena bisa berbahaya bagi kesehatan sehingga menimbulkan penyakit.

Berikut adalah daftar makanan yang bahaya bila dipanaskan, dilansir dari berbagai sumber, Senin (10/1/2022). 

1. Bayam dan sayuran berkadar nitrat tinggi

Jika memiliki bayam atau sayuran berdaun hijau, wortel, lobak atau bahkan seledri, hindari memanaskannya kembali.

Sayuran kaya nitrat ketika kembali dipanaskan bisa mengubah kandungannya menjadi racun, melepaskan karsinogenik yang memicu kanker.

Bayam juga tinggi zat besi, sehingga memanaskannya bisa mengoksidasi zat besi di dalamnya. Teroksidasinya zat besi bisa menghasilkan radikal bebas berbahaya penyebab berbagai penyakit termasuk kemandulan dan kanker.

2. Nasi

Menurut Badan Standar Makanan atau FSA, saat nasi dipanaskan kembali bisa memicu keracunan. Ini karena adanya bakteri Bacillus Cereus yang sangat resisten.

Baca Juga: Hati-hati! 3 Bahaya Memanaskan Makanan Berulang Kali, Bisa Jadi Racun dan kehilangan Gizi?

Baca Juga: Waspada! Jangan Lalai, Ini 6 Jenis Makanan yang Gak Boleh Disantap dengan Daging! Efek Sampingnya Bahaya Lho...

Ketinggalan informasi bikin kamu insecure, Beauty. Yuk, ikuti artikel terbaru HerStory dengan klik tombol bintang di Google News.

Halaman: