Menu

Beauty Merapat! 6 Varian Teh Ini Ternyata Ampuh Atasi PCOS Lho

24 Januari 2022 11:52 WIB
Beauty Merapat! 6 Varian Teh Ini Ternyata Ampuh Atasi PCOS Lho

Chamomile tea (Unsplash/ORNELLA BINNI)

HerStory, Jakarta —

Beauty, dari pengobatan hingga relaksasi, teh memiliki manfaat yang tak terhitung jika dikonsumsi secara proporsional.

Dan, bahan tambahan yang ditambahkan ke teh tidak hanya meningkatkan rasa minuman panas ini, tetapi juga bertindak sebagai penambah kekebalan.

Dan kamu tahu gak, Beauty, ternyata ada lho varian teh tertentu yang memiliki solusi efektif yang membantu wanita dengan PCOS dan PCOD lho!

Sebagaimana kita tahu, sindrom polikistik ovarium atau polycystic ovarian syndrome (PCOS) adalah gangguan hormon yang terjadi pada wanita di usia subur.Penderita PCOS ini biasanyamengalami gangguan menstruasi dan memiliki kadar hormon maskulin (hormon androgen) yang berlebihan.

Sementara, Polycystic Ovarian Disease (PCOD) merupakan kondisi dimana indung telur menghasilkan sel telur yang belum matang dengan jumlah yang banyak. Selain karena hormon dan genetik, pemicu lain dari PCOD adalah gaya hidup tak sehat, obesitas dan stres. 

Lantas, apa saja varian teh yang ampuh atasi PCOS dan PCOD? Dikutip dari Pink Villa, Senin (24/1/2022), berikut daftarnya:

Baca Juga: Awas, Gangguan Hormon Bisa Berujung Idap PCOS

Baca Juga: No Worries Beauty! Dokter Sebut Wanita Pengidap PCOS Tetap Bisa Hamil, Gimana Sih Caranya?

Ketinggalan informasi bikin kamu insecure, Beauty. Yuk, ikuti artikel terbaru HerStory dengan klik tombol bintang di Google News.