Menu

Mie Instan Vs. Spaghetti, Mana yang Lebih Sehat?

16 Februari 2022 07:09 WIB
Mie Instan Vs. Spaghetti, Mana yang Lebih Sehat?

Spaghetti Bolognese. (Shutterstock/Edited By HerStory)

Spaghetti

Lain halnya dengan spaghetti yang terbuat dari semumol gandum durum (sooji). Spaghetti juga memiliki kandungan protein lebih tinggi, menawarkan nutrisi dan kesehatan yang lebih baik dalam setiap porsinya.

Jenis mie ini memiliki protein sekitar 35 persen lebih banyak dari pada mie instan dan tidak mengandung lemak trans juga kolesterol. 

Jadi, Beauty bisa makan mie sebanyak yang Beauty mau tanpa mengkhawatirkan kenaikan asupan lemak. Spaghetti, juga sebagai mie yang memiliki kandungan nutrisi yang lebih baik dan teksturnya yang halus. 

Spaghetti terdiri dari semolina gandum durum yang dicampur dengan air tawar dan kemudian dikeringkan untuk memberi bentuk mie. 

Dalam pembuatannya, spaghetti tak mengalami proses pemurnian dan tidak menambahkan bahan tambahan atau pengawet yang memberikannya tekstur yang halus.

Jadi, kira-kira manakah yang lebih sehat Beauty? Semoga informasi ini membantu ya.

Baca Juga: Gak Perlu Repot Antri! Ini Resep Mie Gacoan ala Rumahan Pakai Mie Instan, Cuss Langsung Jajal!

Baca Juga: Bosan Makan Mie Instan? Ini Resep Ramen Hack ala Jepang yang Bisa Kamu Coba, Mudah dan Enak Banget Lho!

Ketinggalan informasi bikin kamu insecure, Beauty. Yuk, ikuti artikel terbaru HerStory dengan klik tombol bintang di Google News.

Halaman:

Share Artikel:

Lihat Sumber Artikel di JPNN.com

Konten Sindikasi: Artikel ini merupakan kerja sama HerStory dengan JPNN.com. Hal yang terkait dengan tulisan, foto, grafis, video, dan keseluruhan isi artikel yang tayang di website ini menjadi tanggung jawab HerStory.

Oleh: Sri Handari

Artikel Pilihan