Menu

Gak Pake Repot! Ini Cara Atasi Hidung Tersumbat dengan Aman, Dijamin Langsung Plong!

17 Februari 2022 11:45 WIB
Gak Pake Repot! Ini Cara Atasi Hidung Tersumbat dengan Aman, Dijamin Langsung Plong!

Ilustrasi seorang wanita sedang batuk pilek. (Freepik/gorynvd)

4. Gunakan humidifier di ruangan

Penggunaan humidifier dapat membantu membuat udara menjadi lembab. Hal tersebut dapat mengurangi hidung tersumbat. Humidifier juga dapat membantu mengencerkan cairan pada hidung sehingga pernapasan dapat kembali normal.

5. Coba gunakan neti pot

The U.S. Food and Drug Administration, merekomendasikan penggunaan neti pot untuk mengatasi masalah hidung tersumbat. Neti pot merupakan wadah yang dirancang untuk menyiram lendir dari hidung kamu.

6. Lakukan kompres hangat

Mengompres dengan menggunakan air hangan juga dapat mengatasi masalah hidung tersumbat. Kompres hangat dapat membuka saluran hidung dari luar. Hangatnya kain pada kompres akan memberikan rasa nyaman pada sehingga terhindar peradangan pada hidung.

7. Mengonsumsi obat anthistamin

Selain karena flu, hidung tersumbat juga dapat terjadi karena alergi. Jika masalah hidung tersumbat yang terjadi karena alergi, obat antihistamin akan membantu menguranginya. Obat antihistamin akan membantu mengurangi pembengkakan pada hidung yang tersumbat.

Baca Juga: 4 Cara Atasi Hidung Tersumbat Biar Tidur Malam Ini Lebih Nyenyak, Cuma Pakai Bahan-bahan Alami!

Baca Juga: Musim Flu dan Radang, Ini Resep Racik Minuman Herbal yang Ampuh untuk Jaga Stamina dan Kekebalan Tubuh, Cek Yuk Moms!

Ketinggalan informasi bikin kamu insecure, Beauty. Yuk, ikuti artikel terbaru HerStory dengan klik tombol bintang di Google News.

Halaman:

Share Artikel:

Lihat Sumber Artikel di Suara.com

Konten Sindikasi: Artikel ini merupakan kerja sama HerStory dengan Suara.com. Hal yang terkait dengan tulisan, foto, grafis, video, dan keseluruhan isi artikel yang tayang di website ini menjadi tanggung jawab HerStory.

Oleh: Azka Elfriza

Artikel Pilihan