Menu

Beauty Wajib Tahu! Ini Cara Simpel Cegah Kanker Ovarium

01 April 2022 10:20 WIB
Beauty Wajib Tahu! Ini Cara Simpel Cegah Kanker Ovarium

Ilustrasi seorang dokter sedang menjelaskan mengenai kanker serviks. (Pinterest/Freepik)

Lebih lanjut, Elveida menegaskan kanker ovarium menjadi penyebab kematian nomor delapan akibat kanker di dunia pada perempuan.

Data Global Burden of Cancer Study (Globocan) 2020 menunjukkan bahwa ada 14.896 kasus baru kanker ovarium dengan angka kematian sebanyak 9581 tiap tahun di Indonesia.              

“Tingginya angka pasien sejalan dengan minimnya informasi dan pengetahuan masyarakat mengenai kanker ovarium,” ungkapnya.

Oleh karena itu, edukasi penanganan kanker ovarium di Indonesia memerlukan kerja sama berbagai pihak termasuk pemerintah, organsisasi profesi, masyarakat, pihak swasta, dan media.

"Saya percaya dengan kerja sama dan komitmen tinggi penanggulangan kanker di Indonesia bisa baik dan optimal sehingga angka kesakitan dan kematian akibat kanker bisa diturunkan," paparnya.

Baca Juga: Ternyata Begini Cara Mengenali Kanker Sejak Dini dengan Mudah Moms, Cuss Kepoin Sebelum Menyesal!

Baca Juga: Si Kecil Banyak Khasiat! Ini 5 Manfaat Ketumbar yang Jarang Diketahui Baik Bagi Kesehatan Wanita, Bantu Jaga Area Kewanitaan

Ketinggalan informasi bikin kamu insecure, Beauty. Yuk, ikuti artikel terbaru HerStory dengan klik tombol bintang di Google News.

Halaman:

Share Artikel:

Lihat Sumber Artikel di GenPI

Konten Sindikasi: Artikel ini merupakan kerja sama HerStory dengan GenPI. Hal yang terkait dengan tulisan, foto, grafis, video, dan keseluruhan isi artikel yang tayang di website ini menjadi tanggung jawab HerStory.

Oleh: Sri Handari

Artikel Pilihan