Menu

Pengidap Hipertensi Merapat, Hindari 5 Makanan Ini Saat Buka Puasa Kalau Gak Mau Tekanan Darah Melonjak, Bisa Bahaya Soalnya!

07 April 2022 15:40 WIB
Pengidap Hipertensi Merapat, Hindari 5 Makanan Ini Saat Buka Puasa Kalau Gak Mau Tekanan Darah Melonjak, Bisa Bahaya Soalnya!

Ilustrasi memeriksa tekanan darah. (pinterest/freepik)

HerStory, Bogor —

Beauty, apakah kamu salah satu pengidap hipertensi? Ingat ya Beauty, jika kamu memiliki tekanan darah tinggi atau hipertensi maka kamu harus benar-benar menjaga asupan makan, terutama jika menjalani ibadah puasa.

Tapi, sebelum melakukan puasa sebaiknya, pengidap hipertensi harus konsultasi terlebih dahulu kepada dokter terkait apakah diperbolehkan untuk berpuasa atau tidak. Ini untuk mencegah terjadinya hal yang tak diinginkan jika tetap memaksa untuk menjalankan ibadah puasa.

Menurut dr Aida Lydia, PhD, SpPP-KGH, dari Divisi Ginjal Hipertensi Departemen Penyakit Dalam Fakultas Kedokteran Universitas Indonesia-RS Cipto Mangunkusumo, jika pengidap hipertensi ingin menjalanan ibadah puasa, maka ia harus mengurangi asupan makanan yang mengandung natrium dan lemak tinggi.

“Selain itu, jangan abai untukmengontrol tekanan darah dengan modifikasi gaya hidup, dan harus memulai memilih makanan yang sehat. Kurangi konsumsi garam, jangan lebih dari satu sendok teh dalam satu hari. Lakukan aktivitas fisik secara teratur, hindari merokok juga,” pesan dr. Aida.

Lantas, apa saja makanan yang harus dihindari para pengidap hipertensi? Simak daftarnya di bawah ini, Beauty!

Baca Juga: Biar Gak Membahayakan Tubuh, Ini Nilai Tekanan Darah yang Normal pada Lansia, Kira-Kira Berapa Ya?

Baca Juga: Darah Tinggi Minggat! Ini 5 Makanan Kaya Protein yang Cocok untuk Dikonsumsi, Catat Ya Moms!

Ketinggalan informasi bikin kamu insecure, Beauty. Yuk, ikuti artikel terbaru HerStory dengan klik tombol bintang di Google News.

Artikel Pilihan