Menu

Beauty Waspada, Ketahui 7 Jenis Benjolan di Vagina, Jangan Sepelekan Ya!

06 Juni 2022 20:20 WIB
Beauty Waspada, Ketahui 7 Jenis Benjolan di Vagina, Jangan Sepelekan Ya!

Ilustrasi organ reproduksi wanita. (Unsplash/Dainis Graveris)

Selain itu, luka pada vulva yang tak sembuh dalam beberapa minggu juga bisa menjadi gejala kanker vulva.

Kanker vulva termasuk kanker langka dan biasanya membutuhkan waktu bertahun-tahun untuk berkembang menjadi ganas. Perubahan yang terasa pada masa pra kanker biasanya lebih cepat dideteksi dan diobati. Untuk itu, waspadai perubahan pada area vagina agar kelainan-kelainan tersebut dapat segera ditangani.

Baca Juga: RSIA Kendangsari Merr Tawarkan One Stop Service Area Intim Buat Para Moms

Ketinggalan informasi bikin kamu insecure, Beauty. Yuk, ikuti artikel terbaru HerStory dengan klik tombol bintang di Google News.

Halaman:

Share Artikel:

Lihat Sumber Artikel di Suara.com

Konten Sindikasi: Artikel ini merupakan kerja sama HerStory dengan Suara.com. Hal yang terkait dengan tulisan, foto, grafis, video, dan keseluruhan isi artikel yang tayang di website ini menjadi tanggung jawab HerStory.

Oleh: Nasibah Azzahra

Artikel Pilihan