Menu

Jantung Berdebar saat Bangun Tidur? Hati-hati, 5 Penyakit Ini Mengintaimu!

08 Juni 2022 06:56 WIB
Jantung Berdebar saat Bangun Tidur? Hati-hati, 5 Penyakit Ini Mengintaimu!

Ilustrasi nyeri dada bagian kanan. (Freepik/katemangostar)

HerStory, Jakarta —

Saat bangun tidur di pagi hari, seharusnya tubuh menjadi lebih fit dan bugar, sehingga semakin semangat untuk menjalani aktivitas seharian.

Namun, ada beberapa orang yang merasa jantungnya berdebar-debar saat bangun tidur. Ternyata, itu merupakan tanda adanya masalah kesehatan.

Melansir dari berbagai sumber (8/6/2022), berikut ini beberapa penyebab jantung berdebar saat bangun tidur. Apa saja? Yuk, simak baik-baik, ya!

Dehidrasi

Dehidrasi bisa menjadi salah satu penyebab jantung berdebar saat bangun tidur. Dehidrasi ringan dapat memunculkan rasa haus, mulut kering, dan penurunan jumlah urine.

Jika kondisi semakin parah, maka jantung bisa berdetak cepat, pernapasan cepat, dan tekanan darah menjadi semakin rendah. 

Ketinggalan informasi bikin kamu insecure, Beauty. Yuk, ikuti artikel terbaru HerStory dengan klik tombol bintang di Google News.

Artikel Pilihan