Menu

Banyak yang Gak Tahu, Ini Alasan Kenapa Beauty Harus Minum Air 2 Liter Sehari

01 Juli 2022 22:48 WIB
Banyak yang Gak Tahu, Ini Alasan Kenapa Beauty Harus Minum Air 2 Liter Sehari

Ilustrasi seorang wanita sedang minum air hangat. (Unsplash/engin akyurt)

HerStory, Jakarta —

Beauty, apakah kamu memperhatikan berapa gelas air yang kamu minum setiap harinya? Adakah 2 liter atau setara dengan 8 gelas? Ya untuk orang dewasa, Moms harus minum setidaknya 2 liter dalam sehari.

Untuk itu, kamu dapat dengan mudah mengukur asupan air dengan menggunakan botol yang sama untuk minum air sepanjang hari, setiap hari. Lantas, apa saja sih manfaat yang akan didapat dari minum dua liter dalam sehari? 

1. Agar kenyang lebih lama

Minum air putih, terutama 10-15 menit sebelum makan dapat meningkatkan rasa kenyang dan membuat kamu merasa kenyang lebih lama. Minum air putih juga mengurangi rasa lapar yang berlebihan serta ngemil, sehingga membantu Anda menurunkan berat badan lebih cepat.

2. Meningkatkan pembakaran kalori

Studi menunjukkan bahwa minum air membantu proses membakar kalori bahkan ketika kamu sedang dalam keadaan istirahat. Selain itu, penelitian menunjukkan bahwa air minum juga membantu membakar karbohidrat dan lemak lebih cepat.

Baca Juga: Benarkah Air dengan pH Tinggi Bisa Cegah Penuaan Dini Hingga Kontrol Gula Darah? Intip Faktanya Yuk Beauty...

Baca Juga: Tak Selamanya Baik, Ini 5 Hal Berbahaya Jika Kamu Minum Air Putih Terlalu Banyak! Jangan Berlebihan Ya

Ketinggalan informasi bikin kamu insecure, Beauty. Yuk, ikuti artikel terbaru HerStory dengan klik tombol bintang di Google News.

Artikel Pilihan