Menu

Oh... Ternyata Ini Makanan yang Bisa Cegah Kematian Dini, Rutin Konsumsi Yuk!

11 Juli 2022 14:00 WIB
Oh... Ternyata Ini Makanan yang Bisa Cegah Kematian Dini, Rutin Konsumsi Yuk!

Ilustrasi daging ayam beku. (Unsplash/Edited by HerStory)

Pola makan yang sehat juga bisa diterapkan dengan mengonsumsi gandum, buah-buahan, sayuran, omega-3, kacang-kacangan, dan biji-bijian.

Kombinasi yang paling disarankan adalah metode 2.400 kalori sehari dengan 820 kalori berasal dari gandum utuh seperti jagung. Sementara 720 kalori berasal dari buah dan sayuran serta 350 kalorinya berasal dari protein daging, seperti ayam, telur, atau sapi.

Nah, itulah makanan yang bisa membantu mencegah kematian dini. Coba konsumsi, yuk!

Baca Juga: Cocok untuk Penderita Diabetes, Ini Resep Soto Betawi Sehat Tanpa Santan dan Susu, Jajal Yuk!

Baca Juga: Resep Sosis Frozen Homemade Aman dan Sehat, Moms Wajib Coba untuk Si Kecil!

Ketinggalan informasi bikin kamu insecure, Beauty. Yuk, ikuti artikel terbaru HerStory dengan klik tombol bintang di Google News.

Halaman:

Artikel Pilihan