Menu

Waspada, Diabetes Banyak Menyerang Usia Muda, Begini Cara Mengetasinya Beauty!

11 Juli 2022 19:07 WIB
Waspada, Diabetes Banyak Menyerang Usia Muda, Begini Cara Mengetasinya Beauty!

Diabetes. (Freepik/Edited by HerStory)

4. Konsumsi lemak sehat

Selain konsumsi buah dan sayur, Beauty juga perlu mengonsumsi lemak sehat. Nutrisi ini bisa Beauty dapatkan dari ikan salmon, mackarel, tuna, dan sarden. Selain itu, Beauty bisa minyak zaitun saat memasak.

5. Lakukan diet sehat

Beauty, diet yang sehat dapat mencegah penyakit diabetes. Sayangnya, tak semua orang bisa konsisten menjalankan diet. Agar diet yang Beauty lakukan berhasil, Beauty wajib punya strategi khsusus. 

Salah satu strategi tersebut yakni memakan seporsi makanan yang dibagi menjadi tiga bagian dalam satu piring. Maksutnya, seperempat buah dan sayur tanpa tepung, seperempat biji-bijian, seperempat makanan kayak akan protein (seperti kacang, ikan atau daging tanpa lemak).

Baca Juga: Tips Puasa Penderita Diabetes yang Wajib Dipahami, Jangan Sampai Disepelekan!

Baca Juga: Penderita Diabetes Pasti Girang! Ini Resep Sarapan Praktis dan Sehat, Wajib Banget Dicoba!

Ketinggalan informasi bikin kamu insecure, Beauty. Yuk, ikuti artikel terbaru HerStory dengan klik tombol bintang di Google News.

Halaman:

Artikel Pilihan