Menu

Mudah Didapat, 4 Makanan Sehat untuk Jaga Kesehatan Jantung

15 Juli 2022 12:30 WIB
Mudah Didapat, 4 Makanan Sehat untuk Jaga Kesehatan Jantung

Buah Alpukat (Unsplash/Alina Karpenko)

Alpukat

Alpukat juga merupakan buah yang sehat dan baik untuk kesehatan jantung. Hal ini karena buah ini mengandung senyawa beta-sitosterol yang dapat membantu mengatasi masalah kolesterol dalam darah. 

Rempah

Indonesia tentunya khas dengan rempah-rempahnya. Saat memasak gunakanlah rempah sehat seperti bawang putih, bawang merah, jahe, dan daun salam. Rempah tersebut dapat mencegah efek buruk dari garam dan gula pada masakan. 

Baca Juga: Jantung Jadi Penyakit dengan Beban Biaya Tertinggi, Gimana Sih Cara Cegahnya?

Baca Juga: Heartology Lakukan Edukasi Masif Soal Jantung Lewat Gelaran Musik, Konser Satu Detak Berlangsung dengan Meriah!

Ketinggalan informasi bikin kamu insecure, Beauty. Yuk, ikuti artikel terbaru HerStory dengan klik tombol bintang di Google News.

Halaman:

Artikel Pilihan