Menu

Apa Boleh Minum Kopi saat Perut Kosong di Pagi Hari?

21 September 2020 08:20 WIB
Apa Boleh Minum Kopi saat Perut Kosong di Pagi Hari?

Kopi. (Unsplash/Mike Kenneally)

"Ini (kopi) juga dapat meningkatkan gejala kecemasan, serta meningkatkan detak jantung, lekas marah, dan ketidakmampuan untuk fokus," lanjutnya.

Tentu saja, beberapa orang telah mengonsumsi kopi dengan perut kosong selama bertahun-tahun dan merasa baik-baik saja. Jika itu berlaku untukmu, maka teruslah minum.

 Tetapi ahli diet bersertifikat Leslie Langevin, MS, RD, CD, merekomendasikan untuk memasangkan kafein dengan sarapan yang sehat atau setidaknya makanan ringan jika perut agar perut tak keroncongan.

Baca Juga: Bikin Tenang Banget! Ini 6 Rekomendasi Parfum Aroma Kopi yang Bikin Hari Makin Energik Dijalani, Cocok untuk Wanita dan Pria!

Baca Juga: Bikin Akhir Pekan Makin Semangat! Ini 4 Manfaat Bercinta Pagi Hari yang Gak Banyak Diketahui, Cuss Langsung Coba Besok Moms!

Ketinggalan informasi bikin kamu insecure, Beauty. Yuk, ikuti artikel terbaru HerStory dengan klik tombol bintang di Google News.

Halaman:

Share Artikel:

Oleh: Nada Saffana