Menu

5 Tips Menjaga Aroma Miss V Tetap Wangi, Jadi Makin Percaya Diri saat Bercinta!

19 Juli 2022 20:00 WIB
5 Tips Menjaga Aroma Miss V Tetap Wangi, Jadi Makin Percaya Diri saat Bercinta!

ilustrasi kesehatan organ kewanitaan

Stop merokok dan kurangi mengonsumsi minuman alkohol

Perlu diketahui bahwa kebiasaan merokok dan minum minuman beralkohol dapat mengubah aroma keringat. Hal yang sama berlaku untuk aroma vagina. 

Keduanya bahkan membuat vagina berbau lebih asam, pahit, atau basi dari biasanya. Coba hentikan kebiasaan ini, dan lihat perbedaannya setelahnya.

Tetap terhidrasi

Coba perhatikan, umumnya urine akan berbau lebih kuat saat kurang minum dan sedikit berbau atau tidak berbau sama sekali ketika tubuh terhidrasi. Ternyata, hal ini juga berlaku pada aroma vagina. Jadi, pastikan untuk rutin minum air putih setiap hari.

Ketinggalan informasi bikin kamu insecure, Beauty. Yuk, ikuti artikel terbaru HerStory dengan klik tombol bintang di Google News.

Halaman:

Artikel Pilihan