Menu

Jadi Favorit Banyak Orang, Ini Sederet Manfaat Konsumsi Bubur Saat Sarapan!

24 September 2020 08:54 WIB
Jadi Favorit Banyak Orang, Ini Sederet Manfaat Konsumsi Bubur Saat Sarapan!

Bubur Ayam (Pinterest/Edited by HerStory)

HerStory, Jakarta —

Sarapan jadi salah satu waktu makan yang paling penting. Pasalnya tubuh membutuhkan asupan makanan untuk menjalani aktivitas sepanjang hari. Oleh sebab itu, jangan sepelekan waktu sarapan ya Beauty!

Bicara soal sarapan, bagi beberapa orang di Indonesia mungkin melekat dengan sarapan bubur. Bubur banyak disukai karena mudah dibuat dan mudah ditemukan. Tak hanya itu, rupanya konsumsi bubur saat sarapan bisa menuai manfaat kesehatan untuk tubuh lho, berikut daftar manfaatnya:

1. Mengoptimalkan Sistem Pencernaan

Melansir laman The Epoch Times (24/9/2020), sarapan bubur di pagi hari dapat memberikan manfaat untuk sistem pencernaan. Hal tersebut dibeberkan menurut budaya dan literasi Cina. Pasalnya bubur mengandung banyak nutrisi. Kandungan tersebut diketahui bisa memaksimalkan kerja organ pencernaan, seperti lambung dan limpa.

Baca Juga: Makan Gorengan saat Sarapan Memang Nikmat, tapi Bahaya Lho Beauty! Gini Lho 3 Cara Kuranginya, Sudah Siap Hidup Lebih Sehat?

Baca Juga: Bisa Bikin Semangat Jalani Hari, Ini Resep Bubur Daging dan Sayur Penambah Stamina untuk Sarapan Pagi, Cuss Langsung Eksekusi!

Ketinggalan informasi bikin kamu insecure, Beauty. Yuk, ikuti artikel terbaru HerStory dengan klik tombol bintang di Google News.

Share Artikel:

Oleh: Nada Saffana

Artikel Pilihan