Menu

Eits Jangan Asal Pilih Beauty! Ini Kandungan Skincare yang Tepat untuk Wajah Berjerawat, Tertarik Coba?

12 Agustus 2022 12:25 WIB
Eits Jangan Asal Pilih Beauty! Ini Kandungan Skincare yang Tepat untuk Wajah Berjerawat, Tertarik Coba?

Ilustrasi seorang wanita sedang mengaplikasikan moisturizer. (Freepik/artursafronovvvv)

“Dermies Prebiotic Serum telah terbukti dapat membantu mengurangi peradangan jerawat serta membuat kulit terasa lembab dalam waktu tiga hari atau maksimal satu bulan dengan pemakaian secara rutin," kata Vergina melalui rilis tertulisnya, Rabu (10/8/2022). 

Selain prebiotik, serum khusus wajah berjerawat itu juga dilengkapi dengan kandungan Niacinamide serta AHA BHA. Vergina menjelaskan bahwa berbagai kandungan tersebut berfungsi untuk merawat keseimbangan mikrobioma alami kulit dan mengangkat sel-sel kulit mati sehingga kulit tampak sehat dan ternutrisi.

Agar mendapatkan hasil yang optimal, Vergina menyarankan untuk menggunakan Dermies Prebiotic Serum secara teratur pagi dan malam hari setelah membersihkan wajah. 

Setelah menggunakan serum tersebut bisa dilanjutkan dengan mengaplikasikan pelembap wajah.

"Pijat lembut pada bagian wajah dan leher dengan ujung jari. Gunakan bersama rangkaian produk Dermies Clear Me lainnya untuk hasil lebih maksimal," sarannya.

Baca Juga: Klarifikasi BPOM Soal Produk Ratansha Gunakan Merkuri, Apa Faktanya?

Baca Juga: Alika Islamadina Tekankan Pentingnya Perawatan Kulit saat Masuki Usia 30an, Apa Resep Cantiknya?

Ketinggalan informasi bikin kamu insecure, Beauty. Yuk, ikuti artikel terbaru HerStory dengan klik tombol bintang di Google News.

Halaman:

Artikel Pilihan