Menu

Resep Creamy Corn Soup, Menu MPASI Lezat yang Menggugah Selera Si Kecil

05 Oktober 2020 07:30 WIB
Resep Creamy Corn Soup, Menu MPASI Lezat yang Menggugah Selera Si Kecil

Creamy Corn Soup (Endeustv/Edited By HerStory)

Bahan-bahan:

  • 2 sdm mentega tawar
  • 300 g jagung pipil
  • 2 batang bawang daun, ambil bagian putihnya, iris halus
  • ½ sdt garam
  • ½ sdt merica putih bubuk
  • 400 ml kaldu ayam
  • 200 ml susu cair
  • 50 g keju cheddar, parut

Baca Juga: 3 Resep MPASI Murah-meriah dan Enak, Cocok Banget untuk Si Kecil yang Lagi Belajar Makan!

Baca Juga: 4 Rekomendasi Menu MPASI Sehat dan Bergizi ala Sabrina Anggraini, Moms Cusss Simak!

Ketinggalan informasi bikin kamu insecure, Beauty. Yuk, ikuti artikel terbaru HerStory dengan klik tombol bintang di Google News.

Halaman:

Artikel Pilihan