Menu

Moms Catat! 3 Masalah Pencernaan Pada Si Kecil yang Jarang Diketahui

05 Oktober 2020 15:00 WIB
Moms Catat! 3 Masalah Pencernaan Pada Si Kecil yang Jarang Diketahui

ilustrasi bayi menangis (Pixabay/Stocksnap)

HerStory, Jakarta —

Setiap orangtua tentu ingin melihat si kecil dapat terus tumbuh dan berkembang disetiap harinya, namun Moms tentu mengetahui bahwa berbagai proses tumbuh kembang si kecil pun tak bisa terjadi secara instan dan perlu adanya berbagai step by step yang dilalui si  kecil. Sama halnya dengan kemampuan si kecil dalam mencerna makanan masih terus berkembang dan belum sempurna.

Hal tersebut terkadang justru dapat membuat si kecil lebih rentan terhadap berbagai masalah pencernaan. Padahal Moms selalu memperhatikan berbagai asupan makanan yang konsumsi si kecil dalam masa tubuh kembangnya. 

Masalah pencernaan memang kerapkali terjadi pada si kecil, namun sayangnya beberapa Moms masih belum mengetahuinya. Hal tersebut terjadi karena si kecil masih belum bisa berbicara atau kesulitan berbicara, tentunya ia tak dapat memberi tahu apa saja gejala yang dirasakannya dengan baik. Oleh karena itu, Moms perlu mengetahui ketiga masalah pencernaan tersebut. 

Melansir dari berbagai sumber, berikut ketiga masalah pencernaan yang sering terjadi pada si kecil.

Baca Juga: MY BABY Momversity ke-5 Beri Edukasi Tentang Parenting untuk Para Moms: Ciptakan Generasi Alfa yang Tangguh di Masa Depan!

Baca Juga: Bingkai Perjuangan Ibu Tunggal, 3 Rekomendasi Film Korea tentang Ibu dan Anak, Siapin Tisu Moms!

Ketinggalan informasi bikin kamu insecure, Beauty. Yuk, ikuti artikel terbaru HerStory dengan klik tombol bintang di Google News.

Halaman: