Menu

Cuma Ada di Indonesia, Ini 5 Tradisi Unik untuk Menyambut Kelahiran Bayi, Sudah Tahu Belum?

08 Oktober 2020 09:15 WIB
Cuma Ada di Indonesia, Ini 5 Tradisi Unik untuk Menyambut Kelahiran Bayi, Sudah Tahu Belum?

Ilustrasi bayi baru lahir (Pinterest/Edited by HerStory)

Keluarga yang melakukan tradisi ini harus menyediakan beras yang digoreng dan dibagikan pada anak-anak kecil dengan tujuan memperkenalkan bayi mereka. Tradisi ini juga membuat obor yang terbuat dari kain yang akan dibakar dari rumah dan kemudian dibawa ke sungai sebagai tanda tak ada satupun yang bisa menghambat si bayi.

Selain itu, ada pula bibit kelapa yang dihanyutkan di sungai, kemudian ditangkap oleh ibunya. Hal ini bermakna untuk menjadi bekal hidup si kecil nantinya.

Ada pula tanggung untuk menangkap ikan yang melambangkan ekonomi si bayi ke kehidupannya mendatang. Lalu yang terakhir, keluarga harus menyediakan nasi yang dilumuri arang dan darah ayam. Hal ini bertujuan untuk mengusir roh jahat yang menggangu bayi ketika dimandikan.

Nah Beauty, kalau tradisi di daerahmu dalam menyambut kelahiran bayi, apa sebutannya?

Baca Juga: Bikin Hari Ibu Makin Penuh Makna, Parenting Bash 2023 Hadir untuk Rayakan Proses Para Moms Jadi Ibu Hebat

Baca Juga: Dokter Denta Ungkap Peran Besar Warna dalam Stimulasi Anak, Bisa Memudahkan Si Kecil Menangkap Informasi Lho Moms!

Ketinggalan informasi bikin kamu insecure, Beauty. Yuk, ikuti artikel terbaru HerStory dengan klik tombol bintang di Google News.

Halaman: