Menu

Selain Keriput, Ternyata 3 Hal Ini Juga Bikin Kamu Terlihat Lebih Tua Lho, Duh Ibu Bekerja Harus Tahu Nih!

14 Oktober 2020 10:10 WIB
Selain Keriput, Ternyata 3 Hal Ini Juga Bikin Kamu Terlihat Lebih Tua Lho, Duh Ibu Bekerja Harus Tahu Nih!

Ilustrasi wajah keriput (Harvard Health/Edited by HerStory)

Enggak menggunakan base primer sebelum makeup

Bagi ibu bekerja, makeup atau merias wajah kerap menjadi andalan untuk menunjang penampilan. Step by step dalam merias perlu dilakukan agar memiliki hasil akhir yang sempurna.

Namun sayangnya, mungkin banyak di antara kamu yang malas menggunakan primer sebelum makeup. Alhasil, makeup yang kamu gunakan malah membuat kamu nampak lebih tua. Untuk itu jangan lupa menggunakan base primer dulu sebelum makeup ya.

Sebab, primer enggak hanya membuat makeup dan kotoran masuk ke pori-pori, tetapi juga membantu menjaga makeup kamu lebih sempurna dan tahan lama.

Tanpa primer, makeup yang kamu gunakan mudah berubah dan berkumpul di kerutan serta garis-garis halus. Hal ini malah membuat wajah kamu nampak lebih tua, Bu.

Nah itu tadi tiga hal yang bisa membuat kamu terlihat lebih tua, ibu bekerja. Untuk itu, hindari tiga kebiasaan di atas ya, Bu. Semoga bermanfaat! 

Baca Juga: Review V Line Vita Advanced dari BSkin yang Diklaim Bisa Hempas Tanda-tanda Penuaan Dini dan Jaga Kulit Mulus Serta Glowing, Beneran?

Baca Juga: Duhh...Bisa Bikin Berat Badan Naik, Cusss Simak 4 Dampak Buruk Jika Beauty Kurang Tidur, Tiati ya!

Ketinggalan informasi bikin kamu insecure, Beauty. Yuk, ikuti artikel terbaru HerStory dengan klik tombol bintang di Google News.

Halaman: