Menu

3 Makanan yang Sering Dikonsumsi Ini Ternyata Penyebab Kolesterol Terbesar, Duh Bahaya Banget!

14 September 2022 15:05 WIB
3 Makanan yang Sering Dikonsumsi Ini Ternyata Penyebab Kolesterol Terbesar, Duh Bahaya Banget!

Ceker Mercon (Sumber/Shutterstock)

3. Udang

Udang memang dikenal sebagai salah satu makanan laut yang memiliki banyak nutrisi, dan rasa yang lezat. Namun di samping itu, udang ternyata memiliki kadar kolesterol yang cukup tinggi. Ini mengapa udang juga masuk dalam makanan yang harus dihindari penderita kolesterol.

Sebenarnya cara memasak udang juga bisa menentukan kadar kolesterol yang masuk ke dalam tubuh. Jadi jika kamu memang ingin mengkonsumsi udang, kamu bisa konsultasikan ke dokter dulu ya! 

Baca Juga: Jangan Kebanyakan Makan Daging Saat Lebaran, Hati-Hati Bisa Bikin Kolesterol Naik, Ini Cara Mengatasinya

Baca Juga: Suka Sakit Kepala Beauty? Tiati Tanda Kolesterol dalam Tubuh Kamu Tinggi!

Ketinggalan informasi bikin kamu insecure, Beauty. Yuk, ikuti artikel terbaru HerStory dengan klik tombol bintang di Google News.

Halaman:

Artikel Pilihan