Menu

5 Cara Jitu Mengasah Keterampilan Berkomunikasi dalam Hubungan Pernikahan, Biar Makin Langgeng dan Bahagia!

20 Oktober 2020 18:50 WIB
5 Cara Jitu Mengasah Keterampilan Berkomunikasi dalam Hubungan Pernikahan, Biar Makin Langgeng dan Bahagia!

Ilustrasi sepasang suami istri (Unsplash/taiamint)

Biar hubunganmu makin langgeng dan bahagia, hargai setiap perbedaan juga perlu dilakukan. Kamu bisa mempelajari bahasa cinta suami agar lebih memahaminya. Begitupun dengan sebaliknya.

Mendengarkan itu perlu

Beauty, jangan egois untuk selalu ingin didengar, kamu juga harus bersedia memasang telinga dan mendengarkan keluh kesah suamimu.

Dengarkan dengan tenang, dengarkan dengan penuh kasih, dengarkan tanpa menghakimi. Intinya, kamu harus bersedia menjadi pendengar yang baik bagi suamimu sendiri. Dengan begitu, ia merasa dihormati dan rasa percayanya kepadamu juga ikut meningkat.

Waktu adalah segalanya

Jangan membahas topik berat saat kamu berdua merasa lelah. Komunikasi bisa dibilang berhasil, kalau kamu mengaturnya dengan baik. Pertimbangkan satu sama lain dan pilih waktu yang sesuai untuk membahas topik pembicaraan yang cukup berat.

Nah Beauty, itu tadi lima cara jitu mengasah kemampuan berkomunikasi dalam membina rumah tangga. Jaga komunikasi dengan suami, bisa memperkuat hubunganmu lho, Beauty.

Semoga bermanfaat!

Baca Juga: Meisya Siregar Bongkar Rahasia Rumah Tangga, Akui Sudah Lunas KPR di Umur 45 Tahun: Jangan Memaksa Diri Ya!

Baca Juga: Waspada Bisa Jadi Awal Mula Rumah Tangga Retak, Ini 4 Tanda Suami Hilang Gairah Seksual pada Istri, Gawat Banget!

Ketinggalan informasi bikin kamu insecure, Beauty. Yuk, ikuti artikel terbaru HerStory dengan klik tombol bintang di Google News.

Halaman: