Menu

Sambut Pagimu! Ini 4 Kebiasaan Baik untuk Memulai Pagi yang Bikin Hidup Makin Sehat, Rasakan Efeknya!

27 September 2022 06:45 WIB
Sambut Pagimu! Ini 4 Kebiasaan Baik untuk Memulai Pagi yang Bikin Hidup Makin Sehat, Rasakan Efeknya!

Ilustrasi wanita bangun di pagi hari (Daily Mail/Edited by HerStory)

3. Hindari distraksi

Handphone merupakan salah satu pengganggu yang dapat mengacaukan pagi hari kita. Aktifkan mode silent atau diam saat pagi hari agar kita bisa fokus mempersiapkan diri dan menerapkan hal-hal positif. Hindari membuka media sosial atau aplikasi lain yang berpotensi menyita perhatian hingga lupa waktu.

4. Tetapkan kebiasaan pembuka

Cara mengawali pagi agar bisa maksimal juga dapat dilakukan dengan menerapkan kebiasaan pembuka.

Misalnya, ada orang yang terbiasa menyeduh kopi dan meletekkannya di sebelah kanan laptop sebelum mulai beraktivitas. Kita bisa melakukan kebiasaan ini sebagai penanda alami bahwa itulah saatnya untuk fokus.

Itulah empat kebiasaan baik yang bisa kita lakukan dan terapkan untuk menyambut hari serta mempersiapkan diri. Mood di pagi hari sangat mempengaruhi waktu-waktu ke depan dalam satu hari yang akan kita lalui. Jadi, isi pagi harimu dengan hal yang positif ya Beauty!

Baca Juga: Marak Fenomena Food Pleasure, Ini Pentingnya Suplemen untuk Generasi Muda Jalani Gaya Hidup Aktif

Baca Juga: Kampanye #BeingAwe20me dari Celebrity Fitness Indonesia Mengajak Gaya Hidup Aktif dan Sehat

Ketinggalan informasi bikin kamu insecure, Beauty. Yuk, ikuti artikel terbaru HerStory dengan klik tombol bintang di Google News.

Halaman:

Artikel Pilihan