Menu

Bikin Wajah Makin Glowing, Ini 7 Rekomendasi Toner Pad yang Bisa Bikin Kulit Cerah dan Mulus! Tertarik Coba?

27 September 2022 12:25 WIB
Bikin Wajah Makin Glowing, Ini 7 Rekomendasi Toner Pad yang Bisa Bikin Kulit Cerah dan Mulus! Tertarik Coba?

Ilustrasi penggunaan toner pada kapas. (Freepik/Edited by HerStory)

4. The Saem Derma Plan Peeling Toner Pad

Rekomendasi toner pad selanjutnya adalah The Saem Derma Plan Peeling Toner Pad, produk satu ini dilengkapi dengan agen eksfoliasi, houttuynia cordata extract yang mampu mengeksfoliasi kulit secara alami, bahkan pada kulit sensitif.

Toner pad satu ini juga dilengkapi dengan 7 bahan botanik yang penting untuk merawat kulit. Mulai dari melembabkan, mengangkat sel kulit mati, hingga menenangkan.

5. Petitfee Azulene Ultra Soothing Pads

Jika kamu banyak menghabiskan waktu di bawah terik sinar matahari, toner pads satu ini sangat cocok untuk dijadikan pilihan karena mampu meredakan iritasi akibat terbakar sinar matahari.

Toner pad dalam kemasan berwarna ungu ini juga dilengkapi guaiazulene yang menenangkan kulit. Ada juga madecassoside dan centella asiatica yang mengobati sekaligus menghilangkan bekas jerawat.

6. Bellamonster Stress Out Solution Pad

Toner pad satu ini dilengkapi dengan minyak biji wortel yang mampu meredakan stress pada kulit sekaligus membersihkan hingga lapisan terdalam. Dilengkapi dengan centella asiatica extract, Bellamonster Stress Out Solution Pad juga bisa cepat meredakan breakout dan membuat bekas jerawat cepat mengering.

7. Etude All Caring Eraser Pad

Nah, ini dia toner pad yang juga bisa kalian coba, yaitu Etude All Caring Eraser Pad. Toner pad satu ini dilengkapi dengan dua sisi yang berbeda. Jika ingin menggunakannya, usapkan terlebih dahulu sisi yang kasar kemudian dilanjutkan dengan yang lebih halus.

Tak hanya menghaluskan kulit, toner pad ini juga membuat kulit lebih bercahaya dan menghapus sisa sebum di wajah lho Beauty!

Baca Juga: Gak Mau Gemuk Setelah Melahirkan, 7 Perawatan Ini Cocok Dilakukan Setelah Si Kecil Lahir, Auto Makin Cantik Moms!

Baca Juga: Mulai dari Teh Basi hingga Gula Pasir, Inilah 5 Bahan Dapur yang Bisa Jadi Body Care Alami, Intip Juga Yuk Cara Mengolahnya!

Ketinggalan informasi bikin kamu insecure, Beauty. Yuk, ikuti artikel terbaru HerStory dengan klik tombol bintang di Google News.

Halaman:

Artikel Pilihan