Menu

Bumil Harus Ekstra Waspada, 4 Jenis Gangguan Miss V Ini Rentan Terjadi pada Ibu Hamil Lho!

09 September 2021 18:05 WIB
Bumil Harus Ekstra Waspada, 4 Jenis Gangguan Miss V Ini Rentan Terjadi pada Ibu Hamil Lho!

Ilustrasi ibu hamil (Medical News Today/Edited by HerStory)

Bagi wanita hamil, infeksi ini sering terjadi selama trimester kedua dan ketiga. Saat mengalami infeksi jamur vagina, penderita biasanya akan mengalami berbagai gejala umum.

Seperti gatal di sekitar vagina atau vulva, keputihan yang kental, aroma vagina seperti roti atau bir, nyeri di sekitar area vagina, hingga rasa sakit saat berhubungan intim. 

Bacterial Vaginosis (BV)

Menurut American Pregnancy Association, 10 hingga 30 persen wanita hamil rentan mengalami bacterial vaginosis. Bakteri ini disebabkan oleh adanya ketidakseimbangan bakteri vagina baik dan yang buruk.

Mengutip dari laman Healthline, ibu hamil yang mengalami jenis gangguan miss V ini memiliki gejala seperti vagina bau amis, gatal di sekitar vagina, dan keputihan yang berwarna keabu-abuan.

Kondisi ini kalau enggak segera ditangani dapat mengakibatkan kelahiran prematur, berat badan lahir rendah, dan parahnya lagi bisa menyebabkan keguguran lho, Moms.

Baca Juga: Bikin Hari Ibu Makin Penuh Makna, Parenting Bash 2023 Hadir untuk Rayakan Proses Para Moms Jadi Ibu Hebat

Baca Juga: Wajib Tahu! Gak Cuma Kering, Ternyata Ini Lho Moms 3 Penyebab Miss V Gatal Usai Bercinta! Sering Rasakan?

Ketinggalan informasi bikin kamu insecure, Beauty. Yuk, ikuti artikel terbaru HerStory dengan klik tombol bintang di Google News.

Halaman: