Menu

Pasangan Protektif VS Posesif, Apa Bedanya Ya?

12 Mei 2021 08:05 WIB
Pasangan Protektif VS Posesif, Apa Bedanya Ya?

ilustrasi pasangan sedang bertengkar (Pexels/ Polina Zimmmerman)

3. Si protektif lebih minta kamu fokus padanya saat kalian bersama, si posesif justru sibuk meriksa ponselmu!

Protektif: “Sayang, kamu ngapain sih? Lagi sama aku kok malah main HP terus?”

Posesif: “Main HP terooooosss! Pasti kamu selingkuh ya? Sini lihat HP kamu! Aku mau lihat IG, WhatsApp, sama Twitter kamu.”

Nah, sekarang sudah tahu kan bedanya, Beauty? Jangan sampai keliru lagi ya!

Baca Juga: Gak Cuma Posesif, Ini 4 Jenis Toxic dalam Hubungan yang Perlu Diwaspadai! Pernah Rasakan Salah Satunya?

Ketinggalan informasi bikin kamu insecure, Beauty. Yuk, ikuti artikel terbaru HerStory dengan klik tombol bintang di Google News.

Halaman: