Menu

Moms Sudah Tahu Fenomena Baby Brain? Kalau Belum Yuk Simak Penjelasannya!

06 November 2020 07:00 WIB
Moms Sudah Tahu Fenomena Baby Brain? Kalau Belum Yuk Simak Penjelasannya!

ilustrasi hamil anggur (Klikdokter/Edited by HerStory)

Dr. Melissa Hayden mengatakan bahwa fenomena baby brain pada ibu hamil cenderung ditunjukkan dengan penurunan kognitif ringan yang tidak perlu dikhawatirkan. Perubahan koginitif biasanya akan disadari sendiri oleh ibu hamil atau mungkin orang-orang terdekat. Namun, sebagian besar enggak akan menyadarinya. 

Wujud penyimpangan memori kecil misalnya, ditunjukkan dengan jadi pelupa, misalnya lupa janji kontrol rutin dokter.

"Konsekuensi yang lebih signifikan seperti penurunan kinerja pekerjaan atau gangguan kemampuan untuk menavigasi tugas-tugas kompleks persentasenya kecil," ucap Dr. Melissa kepada Medical News Today.

Baca Juga: Mitos atau Fakta? Makan Pedas Bikin Gairah Seks Jadi Makin Greng, Simak Yuk Tips Bercinta yang Wajib Dijajal Pasutri!

Baca Juga: Masih Banyak Dipercaya, Ini 7 Fakta dan Mitos Soal Mata dari Sisi Medis! Kamu Pernah Dengar yang Mana?

Ketinggalan informasi bikin kamu insecure, Beauty. Yuk, ikuti artikel terbaru HerStory dengan klik tombol bintang di Google News.

Halaman: