Menu

Moms Harus Tahu! Beberapa Karakter Anak yang Seperti Ini Membuatnya Jadi Target Pembully, Lho! Apa Aja Ya?

09 November 2020 15:15 WIB
Moms Harus Tahu! Beberapa Karakter Anak yang Seperti Ini Membuatnya Jadi Target Pembully, Lho! Apa Aja Ya?

Ilustrasi seorang anak yang dibully. (Healthline.com/Edited by HerStory)

4. Anak berbeda

Anak yang berbeda ini bisa dilihat dalam ras, etnis, agama, dan orientasi seksual bisa membuat mereka menjadi sasaran pembully. Perbedaan yang dimiliki oleh anak ini akan menjadi sasaran pembully dikarenakan kurangnya pemahaman akan perbedaaan dan sikap toleransi. 

5. Anak yang unik

Unik di sini bisa dilihat dari fisiknya seperti, gemuk, kurus, pendek, tinggi, keriting, dan lain sebagainya. Seringkali perbedaan fisik ini membuat anak dijauhi hingga menjadi bahan candaan.

Pada dasarnya tindakan bullying ini karena kurangnya pemahaman anak akan sikap saling menghargai atau toleransi. Untuk itu, peran guru dan orang tua sangat penting dalam menyadarkan pelaku bullying akan tindakannya.

Baca Juga: Jadi Korban Pemerasan Revenge Porn tapi Gak Tahu Harus Apa? Kominfo Berikan Solusinya Nih Beauty!

Baca Juga: Lewat We See Equal, P&G Indonesia dan Save the Children Wujudkan Lingkungan yang Aman untuk Anak-anak

Ketinggalan informasi bikin kamu insecure, Beauty. Yuk, ikuti artikel terbaru HerStory dengan klik tombol bintang di Google News.

Halaman: