Menu

Gak Cuma Hindari Makanan Manis, Ini 4 Cara Ampuh Bikin Gula Darah Tinggi 'Minggat', Ikutin Deh!

14 November 2022 08:19 WIB
Gak Cuma Hindari Makanan Manis, Ini 4 Cara Ampuh Bikin Gula Darah Tinggi 'Minggat', Ikutin Deh!

Ilustrasi diabetes. (Pinterest/Freepik)

Periksa rutin kadar gula darah

Periksa kadar gula darah secara rutin untuk memonitor kondisi tubuh sebagai upaya deteksi dini penyakit diabetes. Bagi yang kondisi tubuhnya sehat dan enggak berisiko tinggi terhadap diabetes dapat melakukan pemeriksaan gula darah setahun sekali.

Sementara itu, untuk yang memiliki riwayat penyakit jantung, stroke, atau memiliki riwayat keluarga diabetes, mengalami obesitas, serta berusia 40 tahun ke atas sebaiknya tes gula darah lebih sering sesuai petunjuk dokter.

Siapkan proteksi

Mengurangi konsumsi asupan manis dan menerapkan pola hidup sehat merupakan bentuk proteksi supaya terhindar dari masalah kesehatan.

Namun, perlu juga mempertimbangkan proteksi dari luar karena pertambahan usia enggak bisa dihindari. Proteksi dari luar dapat dilakukan dengan berasuransi untutk menghindari tergerusnya tabungan dan aset akibat biaya yang besar untuk pengobatan.

Nah, itulah beberapa cara yang bisa dilakukan untuk mengontrol kadar gula darah. Semoga bermanfaat!

Baca Juga: Pentingnya Bawa Alat Cek Gula Darah Saat Mudik bagi Para Penderita Diabetes, Apa ya Manfaatnya?

Baca Juga: Cocok untuk Penderita Diabetes, Ini 3 Rekomendasi Rice Cooker Rendah Karbo dan Gula untuk Diet Lebih Sehat, Cuss Kepoin Moms!

Ketinggalan informasi bikin kamu insecure, Beauty. Yuk, ikuti artikel terbaru HerStory dengan klik tombol bintang di Google News.

Halaman: