kering tempe pedas manis (cookpad.com/mawaddah tarjib)
Anak kosan kerap lewatkan makan, hal ini karena kebiasaan anak kos yang telanjur malas beranjak dari kamar kosan hanya sekadar untuk beli makan atau masak. Tapi hal itu tak bisa dibenarkan jadi alasan malas makan, apalagi banyak sekali lauk yang bisa dijadikan stok, salah satunya kering tempe.
Kamu bisa bikin kering tempe untuk seminggu atau sebulan jika disimpan di kulkas. Perpaduan antara tempe dengan bumbu seadanya, dijamin bikin kamu bikin ketagihan meski makannya hanya dengan nasi saja.
Kalau tertarik bagaimana resep kering tempe, kamu harus simak tata cara dan bahan-bahannya di bawah ini, ikuti sampai habis agar masakan yang kamu buat jadi enak dan awet untuk di kosan, simak yuk caranya berikut ini,
Enak banget Moms!