Menu

Miss V Terasa Kendur? Coba Cara Ini untuk Mengencangkannya Moms, Dijamin Makin 'Mengigit'

14 Maret 2022 18:00 WIB

Ilustrasi organ reproduksi wanita. (Unsplash/Lana Abie)

HerStory, Tangerang —

Moms menjaga kesehatan dan kebersihan vagina salah satu hal yang wajib untuk wanita lho. Namun, ada beberapa faktor di luar kendali bisa menyebabkan vagina menjadi terasa kendur, contohnya persalinan dan penuaan. Lalu apakah ada cara mengencangkan miss v?

Sebab miss v yang kendur atau longgar tanpa kekuatan dan 'kemampuan meremas' ini, maka akan sulit untuk bisa mencapai titik orgasme. Oleh karena itu, moms bisa coba melakukan beberapa cara mengencangkan miss v.

Mengencangkan miss v bukanhanya semata kepentingan seksual saja moms, tapi organ intim yang dihaga adalah kunci untuk kesehatan panggul dan kesehatan serta kebahagiaan secara keseluruhan. Untungnya ada beberapa pilihan alami yang mudah, tanpa rasa sakit yang menurut para wanita berhasil mengobati kelonggran miss v.

Dilansir dari suara.com, simak berikut ini cara mengencangkan miss yang perlu moms ketahui.

1. Lahitan Kegel

Latihan kegel merupakan latihan menjepit serta melepaskan yang berguna agar otot-otot dasar panggul lebih kuat. Kegel sangat efektif untuk mengencangkan dasar panggul, mengurangi inkontinesia dan meningkatkan kepuasan seksual. Kegel mengencangkan otot-otot dasar panggul moms dalam beberapa set pengulangan sepanjangan hari.

2. Terapi Estrogen

Terapi penggantian hormon dulunya semacam pengobatan yang menakutkan. Namun, saat ini moms bisa memiliki terapi ini yang diformulasikan dan dirancang khusus agar sesuai dengan tubuh, kebutuhan, dan tujuan mereka.

3. Perawatan Herbal

Krim dan semprotan herbal bisa efektif dalam mengobati kelemahan miss v. Bicaralah dengan uroginekolog moms guna memastikan apa yang moms gunakan tak beracun dan aman untuk miss v.

Penyebab Umum Miss V Longgar

Ada beberapa penyebab yang membuat miss v longgar, beberapa di antaranya yakni sebagai berikut:

  • Persalinan pervaginam yang meregangkan otot, tendon, dan dinding vagina 
  • Penurunan kadar estrogen yang disebabkan oleh menopause
  • Turunnya kadar estrogen yang disebabkan oleh masalah kesehatan
  • Otot dan tenton yang menua menciptakan dasar panggul yang melemah
  • Struktur fisik wanita yang ditentukan secara hgenetik

Itu dia cara mengencangkan miss v yang moms perlu ketahui. Jika adanya ketidaknyamanan dan gelaja kelonggaran miss v moms terus berlanjut, cobalah dengan konsultasikan ke dokter.

Lihat Sumber Artikel di Suara.com

Disclaimer: Artikel ini merupakan kerja sama HerStory dengan Suara.com. Hal yang terkait dengan tulisan, foto, grafis, video, dan keseluruhan isi artikel yang tayang di website ini menjadi tanggung jawab HerStory.

Artikel Pilihan