Menu

25 Nama Bayi Perempuan yang Disukai Rasulullah, Maknanya Cantik-cantik!

23 Maret 2022 08:35 WIB

Tangan bayi. (Unsplash/Hu Chen)

HerStory, Jakarta —

Bagi seorang Muslim, nama adalah hal yang penting untuk diperhatikan dalam pemilihnnya. Hal itu lantaran nama adalah bentuk doa yang akan dipegang olehnya hingga ia tumbuh dewasa.

Bahkan, Rasulullah pun mengatakan “Al ismu duaaun” yang artinya nama adalah doa.

Berikut HerStory sudah merangkum beberapa nama perempuan yang disukai oleh Rasullullah dari beberapa sumber, Rabu (23/3/2022).

1. Aarifah: pengetahuan

2. Atikah: murah hati

3. Aliyah: mulia

4. Almira: percaya

5. Farah: kegembiraan

6. Rahina: baik

7. Nadia: lembut

8. Naika: tenang

9. Rania: menyenangkan

10. Zaida: makmur dan keberuntungan

11. Daania: cantik

12. Wasifa: yang selalu bersyukur

13. Ghassani: cantik

14. Mehrunisa: perempuan cantik

15. Layla: malam yang cantik

16. Alima: bijak

17. Aqila: bijak

18. Halima: lembut

19. Aminah: aman

20. Naila: anak yang sukses

21. Safiyyah: tenang

22. Sakinah: berwibawa, tenang

23. Khadijah: dapat dipercaya

24. Amelia: cantik

25. Hayfa: lembut

Artikel Pilihan