Menu

Wajib Coba! 10 Tips Agar Kamu Terhindar dari Cuaca Panas Ekstrem, Kepoin Yuk

06 Mei 2023 14:20 WIB
Wajib Coba! 10 Tips Agar Kamu Terhindar dari Cuaca Panas Ekstrem, Kepoin Yuk

Ilustrasi cuaca panas (Freepik/EditedByHerstory)


6. Mengenakan pakaian dengan bahan yang ringan, longgar, dan memiliki warna yang terang.

7. Mandi dengan menggunakan air dingin untuk menurunkan suhu tubuh

8. Membuka jendela di siang dan malam hari ketika udara sudah mulai terasa dingin untuk membantu ruangan terasa lebih sejuk

9. Mengoleskan tabir surya atau sunscreen, khususnya pada jam 10 pagi hingga 3 sore ketika paparan sinar UV sedang tinggi.

10. Mengenakan pelindung kepala, seperti topi atau payung, ketika harus melakukan aktivitas di luar ruangan.

Beauty, cuaca panas juga menjadi salah satu pemicu beberapa jenis penyakit. Lebih parahnya, cuaca panas ini juga bisa memicu kematian seseorang.

Penting bagi kita untuk melakukan  pencegahan agar tubuh tetap sehat dan bugar saat cuaca panas.

Nah, itu tadi beberapa hal yang perlu kamu lakukan saat cuaca panas. Semoga dapat bermanfaat ya.

Baca Juga: Cuaca Gak Menentu, ini 5 Atasi Hawa Panas Siang Hari Agar Puasa Tak Terasa, Bikin Sejuk Meski Gak Pakai AC Moms!

Baca Juga: Cuaca Lagi Panas-panasnya, Ini 4 Tips Hindari Kulit Belang yang Ampuh untuk Aktivitas Luar, Pokoknya Sunscreen Jangan Diskip Ya!

Ketinggalan informasi bikin kamu insecure, Beauty. Yuk, ikuti artikel terbaru HerStory dengan klik tombol bintang di Google News.

Halaman:

Share Artikel:

Oleh: Nailul Iffah