Menu

Makanan yang Boleh Dimakan Ibu Hamil Saat GERD Kambuh, Apa Aja Sih?

31 Juli 2023 10:10 WIB
Makanan yang Boleh Dimakan Ibu Hamil Saat GERD Kambuh, Apa Aja Sih?

Ilustrasi ibu hamil sedang makan buah pisang. (Freepik/hryshchyshen)

4. Kurangi stres

Tingkat stres tinggi semakin memperlambat pencernaan dan membuat pencernaan lebih sensitif terhadap rasa sakit. Makanan akan semakin lama di dalam perut yang memberikan risiko peluang menjadi GERD.

Selain itu memperbaiki tingkat stres bertujuan agar tidak memberikan pengaruh yang buruk bagi janin yang sedang dikandung. GERD memang umum dialami selama masa kehamilan, tetapi tidak boleh dianggap enteng dan harus mendapat perhatian khusus.

Segeralah konsultasi dengan dokter jika mengalami GERD yang sudah kronis, guna diberikan pencegahan dan pengobatan yang tepat dan aman dikonsumsi oleh ibu hamil dan untuk janin yang dikandungnya.

Baca Juga: Aman untuk Penderita Gerd, Ini 5 Susu Penggemuk Terbaik Tangani Masalah Berat Badan, Cuss Langsung Coba!

Baca Juga: Eits, Jangan Sembarangan Moms! Ini 5 Rekomendasi Makanan saat GERD untuk Ibu Hamil yang Gak Ganggu Perkembangan Janin, Wajib Stok di Rumah!

Ketinggalan informasi bikin kamu insecure, Beauty. Yuk, ikuti artikel terbaru HerStory dengan klik tombol bintang di Google News.

Halaman:

Share Artikel:

Oleh: Nailul Iffah