Menu

Tokopedia Spill Kisah UMKM yang Berdayakan Para Difabel, Perempuan, dan Petani di Momen Hari Pahlawan, Intip Yuk Ceritanya!

08 November 2023 20:50 WIB
Tokopedia Spill Kisah UMKM yang Berdayakan Para Difabel, Perempuan, dan Petani di Momen Hari Pahlawan, Intip Yuk Ceritanya!

Sambut Hari Pahlawan, Tokopedia Bagi Kisah UMKM yang Berdayakan Difabel, Perempuan dan Petani (dok. istimewa)

Awi Coffee, Usaha Lokal Kopi Berdayakan Petani Lokal Kopi di Gayo dan Tanah Karo

Awi Coffee adalah usaha keluarga asal Binjai, Sumatra Utara, yang telah berjalan selama lebih dari tiga generasi dan kini dilanjutkan oleh Darwin Jaswin (Awi). Saat itu, Awi ingin kopi lokal premium asal Sumatra Utara ini dapat dinikmati masyarakat dari seluruh daerah Indonesia.

Awi Coffee menggandeng belasan petani kopi lokal di daerah Gayo dan Tanah Karo. “Para petani yang bekerja sama dengan kami ini berasal dari berbagai latar belakang. Seperti Pak Karo di Tanah Karo, beliau dulunya adalah guru olahraga yang kemudian mulai menanam kopi untuk meningkatkan potensi dari industri lokal kopi,” terang Awi. 

Sejak berjualan online di Tokopedia pada tahun 2019, produk Awi Coffee dapat menjangkau pasar yang lebih luas di luar Pulau Sumatra. “Awi Coffee pun aktif memanfaatkan berbagai kampanye dan fitur yang dihadirkan Tokopedia seperti Waktu Indonesia Belanja (WIB), Kumpulan Toko Pilihan (KTP) dan masih banyak lagi. “Tokopedia berkontribusi hingga lebih dari 50i seluruh penjualan online produk kami,” ujar Awi. 

Berkat memanfaatkan berbagai kampanye dan fitur di Tokopedia, Awi Coffee pun mencatat kenaikan transaksi yang mencapai hampir 3 kali lipat selama semester I 2023 saat pascapandemi, dibandingkan semester II 2019 saat prapandemi.

Baca Juga: Bukan hanya Arabika dan Robusta, Beauty Intip Yuk Industri Kopi Excelsa yang Mulai Mendunia

Baca Juga: Hiking Apparel Jadi Tren! Antarestar Buktikan Dukungan Tokopedia dan ShopTokopedia Terhadap Produk Lokal

Ketinggalan informasi bikin kamu insecure, Beauty. Yuk, ikuti artikel terbaru HerStory dengan klik tombol bintang di Google News.

Halaman:

Artikel Pilihan