Menu

Suka Kebangun Tengah Malem Bikin Waktu Istirahat Gak Berkualitas? Intip Yuk Beauty Tips agar Cepat Tidur Nyenyak

08 Juli 2024 15:25 WIB
Suka Kebangun Tengah Malem Bikin Waktu Istirahat Gak Berkualitas? Intip Yuk Beauty Tips agar Cepat Tidur Nyenyak

Ilustrasi mau tidur. (Freepik/Edited by HerStory)

4. Perhatikan Lingkungan Tidur

Pastikan kamar tidur gelap, tenang, dan nyaman dengan suhu yang sesuai untuk tidur yang berkualitas.

5. Batasi Penggunaan Gadget

Matikan gadget minimal satu jam sebelum tidur untuk mengurangi cahaya biru yang dapat mengganggu produksi hormon tidur.

6. Ciptakan Rutinitas Sebelum Tidur

Moms bisa biasakan diri untuk melakukan rutinitas setiap sebelum tidur, seperti membaca buku atau mandi air hangat untuk memberi sinyal tubuh bahwa saatnya bersiap tidur.

Jika kamu menerapkan tips-tips ini secara konsisten, Beauty bisa merasakan tidur yang lebih nyenyak dan bangun dengan lebih segar setiap pagi

Baca Juga: Tidur Dijamin Pulas! Ini Tips Olahraga yang Bikin Badan Segar dan Hempas Insomnia, Apa Saja Sih?

Baca Juga: Insomnia Minggat! Ini Olahraga yang Bisa Bantu Tidur Nyenyak, Cuss Langsung Buktikan Sendiri Beauty!

Ketinggalan informasi bikin kamu insecure, Beauty. Yuk, ikuti artikel terbaru HerStory dengan klik tombol bintang di Google News.

Halaman:

Share Artikel:

Oleh: Ida Umy Rasyidah

Artikel Pilihan