HerStory, Jakarta —
Bisa jadi menu ide bekal praktis dan gak membosankan, simak yuk Moms resep nasi goreng chicken katsu yang bisa tambah nafsu makan si kecil!
Penasaran gimana cara membuatnya? Cuss langsung simak!
Bahan-bahan:
- 400 gram nasi putih
- 2 butir telur
- Sedikit kecap asin
- 1/4 sdt garam
- Sejumput MSG
- 2 sdt kaldu jamur
- Sejumput merica
- Sejumput gula
- 5 siung bawang putih
- 1 buah wortel atau 100 gram
- 100 gram buncis
- Sejumput garam dan merica
Bahan untuk bumbu katsu:
- 150 gram dada ayam
- 2 sdm kecap asin
- 1/5 sdt MSG
- Sejumput merica
- 1/2 sdt gula pasir
- Sejumput garam
- Sedikit parutan jahe (1 ruas)
- Bawang putih parut (1 siung)
- 1 sdt minyak wijen
Bahan lapisan katsu:
- 150 gram tepung terigu
- 1 sdt garlic powder
- 1/4 sdt garam
- Sejumput MSG
- 1/2 sdt merica / lada putih bubuk
- 150 gram tepung roti
- 2 butir telur
Baca Juga: Resep Empal Gepuk yang Endul dan Mudah Dibuat, Intip Yuk Moms!
Baca Juga: Dijamin Lahap, Ini Resep Onigiri Keju Ayam yang Cocok untuk Anak Jika Susah Makan!