Menu

Resep Sate Telur Puyuh yang Endul dan Sederhana, Cocok Banget Jadi Menu Makan Siang Si Kecil Anti GTM Moms!

14 Oktober 2024 18:45 WIB
Resep Sate Telur Puyuh yang Endul dan Sederhana, Cocok Banget Jadi Menu Makan Siang Si Kecil Anti GTM Moms!

Sate telur puyuh (Instagram/@koh_aming)

HerStory, Jakarta —

Olahan telur puyuh memang gak pernah salah untuk dinikmati. Gak cuma mudah dibuat, banyak sekali nutrisi yang dikandung oleh telur satu ini meskipun ukurannya sangat kecil.

Selain mengandung protein, telur puyuh juga memiliki nutrisi lainnya, seperti vitamin dan berbagai kandungan mineral lho Moms!

Maka dari itu, telut puyuh bagus sekali jika dikonsumsi oleh si kecil. Penasaran gak sih gimana resep sate telur puyuh yang enak? Simak yuk!

Bahan:

  • 20 butir telur puyuh
  • 1/2 sdt air asam jawa
  • 1 lembar daun salam
  • 2 cm lengkuas, memarkan
  • 400 ml air kelapa
  • Gula merah
  • Kecap Manis

Bumbu halus:

  • 1/2 sdt gula pasir
  • 1/2 sdt ketumbar
  • 5 butir bawang merah
  • 5 siung bawang putih
  • Garam

Baca Juga: Resep Ayam Suwir Endul dan Cocok untuk Santapan Long Weekend Keluarga, Nyaman di Mulut!

Baca Juga: Rasanya Pasti Mirip di Restoran, Ini Moms Rahasia Resep Spaghetti Carbonara yang Super Enak

Ketinggalan informasi bikin kamu insecure, Beauty. Yuk, ikuti artikel terbaru HerStory dengan klik tombol bintang di Google News.

Artikel Pilihan