Menu

Cocok untuk Ide Sarapan Praktis dan Murah, Ini Resep Pancake Pisang 2 Bahan Dijamin Endul! Cusss Langsung Jajal Moms!

29 Oktober 2024 17:45 WIB
Cocok untuk Ide Sarapan Praktis dan Murah, Ini Resep Pancake Pisang 2 Bahan Dijamin Endul! Cusss Langsung Jajal Moms!

Pancake. (Shutterstock/Edited By HerStory)

Cara Membuat:

  1. Haluskan pisang dalam mangkuk.
  2. Campurkan telur ke dalam pisang yang telah dihaluskan, aduk rata.
  3. Panaskan wajan anti lengket dan tuang adonan pancake.
  4. Masak hingga kecokelatan di kedua sisi.

Baca Juga: Resep Spaghetti Brulee yang Endul dan Mudah Ditiru, Cocok untuk Sajian saat Bosan Santap Masakan Rumahan!

Baca Juga: Cocok untuk Jadi Teman Santai, Ini Resep Bakwan Jagung Crispy yang Wajib Coba!

Ketinggalan informasi bikin kamu insecure, Beauty. Yuk, ikuti artikel terbaru HerStory dengan klik tombol bintang di Google News.

Halaman:

Artikel Pilihan